Pilih Warna Latar Blog Sesuai Minat Anda

Pengertian Dasar Sholat

Apa Itu Sholat
MENDIRIKAN SHOLAT


ARTI SHOLAT:

*Pengertian secara etimologi (bahasa/kata) adalah Doa
*Pengertian secara teminologi (istilah) lahir adalah perbuatan yang dimulai dari takbir hingga salam.
*Pengertian secara terminologi hakiki adalah ber-hadapannya hati/jiwa kepada sang pencipta dengan rasa takut/rendah hati akan kebesarannya.
*Pengertian secara intelektual adalah sarana komunikasi antara hamba dengan tuhannya.
*Pengertian secara islam adalah ibadah kepada Allah SWT dengan rukun serta syarat yang sudah ditentukan.

14 Cara Nabi Muhammad Mendidik Anak

Mendidik Anak Cara NabiSeperti apakah ketika nabi muhammad mendidik anak-anaknya kala itu?
Praktik pendidikan Nabi Muhammad SAW pada anak-anak dapat di gambarkan di bawah ini:
1. Rasulullah senang bermain-main (menghibur) dengan anak-anak dan kadang-kadang beliau memangku mereka. Beliau menyuruh Abdullah, Ubaidillah, dan lain-lain dari putra-putra pamannya Al-Abbas r.a. untuk berbaris lalu berkata, “ Siapa yang terlebih dahulu sampai kepadaku akan aku beri sesuatu (hadiah).”merekapun berlomba-lomba menuju beliau, kemudian duduk di pangkuannya lalu Rasulullah menciumi mereka dan memeluknya.

Kepala Madrasah dan Dewan Guru